Sabtu, 11 Februari 2017

Urutan Daftar Nama Guru Seluruh Indonesia yang belum Valid

"Info validasi data guru ini fungsinya hanya untuk membantu guru menampilkan data dari sekolah, jika ada kesalahan data, proses perbaikannya melalui aplikasi dapodik disekolah masing-masing."

Sebagai gambar dan contoh Admin Sobat Guru melingkari salah satu nama guru yang ada di SD Negeri  Rejosalam  II atas nama Ibu APRIL KRISTIAWATI, S.Pd dengan tampilan p[ermasalah sebagai berikut :


  • Data April Kristiwati, S.pd. belum terbaca di database replikasi dapodik.
  • Cek datanya pada aplikasi dapodik sekolah
  • Pastikan Sudah Syncron dapodiknya
  • Cek penulisan NUPTK
  • Cek Tanggal Lahir
  • Cek Penulisan Nama
  • Cek Penulisan Nama Ibu Kandung
  • Jika semua data sudah sama, pastikan bahwa NUPTK yang digunakan adalah NUPTK anda dan bukan NUPTK orang lain
Untuk itu bagi rekan-rekan guru yang ingin mencoba dan mengetahui data PTK nya Sudah Valid atau Belum silahkan kunjungi laman Resmi Info Guru di tautan link di bawah :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar